Friday, May 16, 2025

Kita ini apa?

Lalu kita ini apa kau tanya?
Ya aku dan kamu tidak bersama
Itu harapan-harapan luntur karena hujan
Bagaimana bisa membangun hubungan tanpa kepercayaan?
Itu cuma igauan
Walau rimbun wangi dedaunan,
Pagar mendiding menjadi batas ikatan
Musim-musim orang banyak pikiran

No comments:

Post a Comment

Kita ini apa?