PENGHUNI BULAN
Allah Maha Pembuka Pintu Hati
Saturday, February 8, 2020
Surat Jawab
Malam ini pekat
Kejadian silam lalu aku ingat
Sajak yang kutulis sebagai pemikat
Pada selembar kertas yang aku lipat
Penuh rindu sesak mengikat
Aku selipkan tanpa berani menatap
Lama semakin perasaanku terendap
Namun belasan tahun tanpa kau jawab
No comments:
Post a Comment
Newer Post
Older Post
Home
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Kita ini apa?
Sang Penyair Mustafa Lutfi Al Manfaluthi
Sang Penyair "Allah Maha Pembuka Pintu Hati" Aku akan bahagia karena aku adalah sang penyair, seorang penyair bersandiwara deng...
Mencari Sang Penyair: Mustafa Luthfi Al Manfaluthi
Mencari Sang Penyair: Pembuka Novel “ aku akan bahagia karena aku adalah Sang Penyair. Seorang penyair bersandiwara dengan fitrahnya. I...
MAKALAH PENGANTAR ILMU PENDIDIKAN PENDIDIKAN DAN PERKEMBANGANMASYARAKAT
MAKALAH PENGANTAR ILMU PENDIDIKAN PENDIDIKAN DAN PERKEMBANGANMASYARAKAT FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG 2011 BAB I P...
No comments:
Post a Comment